#UPERP11UAS- Soal UAS No.5 Tutorial Instal Dbvisualizer
Hallo pada kesempatan kali ini saya akan mencoba menginstall dbvis
DbVis merupakan database manager yang berfungsi seperti MySQL etc. Keunggulan utama yang dimiliki oleh DBVisualizer adalah database manager ini dapat mendukung beberapa jenis database yaitu Oracle, MySQL, PostgreSQL, DB2, SQLite, NuoDB, Vertica dll. Langkah-langkah instalasinya sebagai berikut :
2.Pilih “I accept the agreement”. Kemudian klik “Next” .
3. Kemudian kita Pilih destinasi folder instalasi dbvisualizer. Klik “Next”.
4. Ini adalah pilihan untuk shortcut. Klik “Next”.
Pada kolom ini Anda diminta membuat nama koneksi ke database yang akan ditampilkan ERD-nya. Isi sesuai nama kalian masing-masing. Kemudaian klik “Next”
5. Kemudian pilih “PostgreSQL”
6. Kemudian isi nama database sesuai database pada server Odoo di laptop/pc Anda. Lalu Database UserId dan Database Password isi sesuai default dari Odoo (openpg:openpgpwd). Lalu klik “ Finish”.
7. Klik “Connect” jika koneksi berhasil tampilan akan seperti dibawah ini,
8. Setelah terbuka lalu klik tab Reference dan Otomatis ERD akan tampil.
Terimakasih.
Komentar
Posting Komentar